Kamis, 05 Maret 2015

Materi Pokok TIK Semester 2

2.1 Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur.
Materinya meliputi:
- Perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet (Web Browser)
- Penulisan nama domain
- Search engine.

2.2 Mengindentifikasikan beberapa layanan informasi yang ada diinternet.
Materinya meliputi:
- layanan internet (http.chatting, email, download, upload, dan mailing list).

2.3 Mengakses beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaat.
Materinya meliputi:
- Men-download informasi dari internet
- Pengolahan informasi dari internet.

Kamis, 30 Oktober 2014

POSTINGAN 2

A. Pilihlah jawaban yang paling tepat!

16. Setelah selesai mengisi form dari e-mail yahoo dilanjutkan dengan memilih ...
 a. But akun saya
 b. Lanjutkan
 c. Tutup
 d. Persiapan awal
Jawab : B
17. Suratku@yahoo.com menggunakan webmail ...
 a. suratku
 b. yahoo.com
 c. @
 d. .com
Jawab : B
18. Simbol yang mempunyai arti bosan dan sedih adalah ...
 a. %-(
 b. %-6
 c. :I
 d. :,(
Jawab :C
19. Pihak yang berhak mengelolah mailing list adalah ...
 a. Adiministrator
 b. Member
 c. User
 d. Guest
Jawab :  A
20. Program chatting yang disediakan oleh www.yahoo.com adalah ...
 a. Yahoo Group
 b. Yahoo ! Messangger
 c. MSN Messengger
 d. Google Talk
Jawab : B

Sabtu, 13 September 2014

POSTINGAN 1

Catatan Materi TIK Semester 1

UPS (united power suply)

Membuat email digoogle (gmail), pendaftaran gmail harus nama asli 

 >Pengertian web browser

     Web browser adalah sebuah aplikasi perangkat lunak untuk melintas, mengambil, dan menyajikan sumber informasi dari word wide web.  

Contoh-contoh web browser:

1. microsoft internet explorer

2. opera mini

3. mozilla firefox

4. google chrome

 >Membuat folder 

    Membuat folder pada folder kelas 9 dengan nama folder kelas 9-4.

1. Buatlah folder pada folder kelas 9-4 dengan nama folder : semester 1 dan semester 2.

2. Buatlah file pada program pengolah kata ( open office OLG, text dokument ) lalu simpanlah dengan nama file, nama kalian diikiti kelas, simpanlah pada folder kelas 9-4 semester 1.

 

1. Untuk melihat tugas email yang sudah masuk dapat dilihat pada url : nesaga.blogspot.com.

2.  Yang sudah memiliki blog silahkan isi buku tamu di nesaga.blogspot.com

Nama :

Url      :

3. Untuk melihat blog dari kaka kelas yang sudah keluar dapat dilihat pada blog url :  wsgabus.blogspot.com. cari arsip pada tahun 2013. 

>Tugas postingan 

Judul : catatan materi TIK semester 1.